MENULIS BUKU MAYOR DALAM DUA MINGGU
Selain dikenal sebagai sosok penggerak riset informatika dan teknologi digital, Eko Indrajit adalah narasumber yang aktif di berbagai seminar, lokakarya, dan penulis buku serta jurnal yang telah dipublikasikan di dalam maupun luar negeri.[2] Kini, ia tercatat sebagai salah satu anggota Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia dan menjadi Ketua Smart Learning and Character Center (PSLCC) PGRI yang berperan melakukan pengembangan profesi guru dan pendidikan karakter berbasis teknologi dan informasi.
Pendidikan
Richardus Eko Indrajit menempuh pendidikan sarjana hingga menerima gelar insinyur dengan predikat cum laude dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, Indonesia dan Master of Applied Computer Science dari Harvard University (Amerika Serikat). Selain itu, ia menempuh studi di Maastricht School of Management (Belanda), Leicester University (Inggris), STIKOM London School of Public Relations (Indonesia), dan menerima gelar Master of Information Technology di Swiss-German University (Indonesia). Gelar Doctor of Bussiness Administration diperoleh dari the University of the City of Manila (Filipina) dan The University of Information Technology and Management (Polandia). Ia dikukuhkan sebagai guru besar bidang Komputer di Perbanas Institute.Pada tahun 2021, ia menyelesaikan studi Doktor Teknologi Pendidikan dari Universitas Negeri Jakarta.
Setelah memperkenalan diri beliau langsung masuk ke materi pembelajaran hari ini denngan tema "MENULIS BUKU MAYOR DALAM DUA MINGGU " Bagaimana cara menulis buku mayor dalam dua minggu ? Kita dapat menulis buku mayor fdalamdua minggu denan cara memilih satu judul di Ekoli Chaneel dan mengembangkan table of content atau daftar isi .Peserta sebagai Penulis pertama Prof.R.Eko Indrajit dan sebagai penulis kedua tetapi peserta tidak boleh memilih judul buku yang sudah ada.
Program menulis untuk gelombang kali ini JUNI MERDEKA Beliau memebri tips dan trik serta motivasi :
1. Pilih judul topik di video EKOJI CHANNEL
2. Tuliskan apapun yang Prof.Eko katakan dalam kanal tersebut.
3. Perlihatkan draft tulisan Anda kepada Prof. Eko
Seperti biasa para peserta diberi kesempatan untuk bertanya kepada narasumber,ini beberapa pertanyaan dari para peserta :
1.Tema dan bentuk buku ? Topik diambil dari ekoji Channel
2.Minim pengetahuan untuk menulis Bagaimana Penjabaran menulis buku mayor ? Memberikan motivasi belajar dan harus niatkan untuk membaca
3.Seperti apakah bentuk format menulis mayor? TNR 12,Normal Spasi 1,5
4.Tips dan trik dalam menulis? Berlatih serta belajar dan membaca terus
5.Apakah selama menulis ada pendamingan dalam pembuatan buku? pasti didampingi hingga selesai
6. dan yang terakhir tentang Link Ekoji Channel Youtube ?https://www.youtube.com/channel/UCa3LCo2Zjy_h_NaWz1V2jOw
Pertemuan kali ini selesai demikianlah resume yang dapat saya simak pada malam hari ni semoga bisa diterapkan dikemudian hari .terimakasih saya ucapkan kepada narasumber dan moderator pada malam ini atas bimbingan nya.
Salam Literasi ......
Keren resume nya... Salam literasi🙏🙏🙏
BalasHapusTerimaaksih
BalasHapus